Minggu, 05 September 2010

Berhitung Cepat Pecahan Desimal: Tanda Koma

Berhitung cepat pecahan desimal sebenarnya mudah. Tentu saja syaratnya, anak-anak perlu menguasai berhitung cepat bilangan bulat.

Untuk penjumlahan luruskan tanda koma. Untuk perkalian hitung banyaknya angka di belakang koma.

Contoh:
3,11
2,11x
——–

Dengan Bintang Gendut, hasilnya = 65621
Banyaknya angka di belakn koma, 2 + 2 = 4
Hasil akhir = 6,5621 (Selesai).

Prosedur Bintang Gendut adalah,

Bintang 1: 11 x 11 = (1)21
Bintang 2: (3 x 11) + (2 x 11) = 55
Bintang 1: 3 x 2 = 6
Jadi = 65621

Contoh lagi,

4,01
3,12x
——–
???

7,21
3,02x
——-
???

Jawab: 12,5112; 21,7742

Seru kan?

Bagaimana menurut Anda?

Salam hangat…
Sutrisno

0 komentar:

Posting Komentar